1.5. Mesin Bermuatan Turbo
Mesin Turbo Tiggo 7 Pro yang bertenaga memberikan sensasi berkendara anda lebih menyenangkan untuk melewati berbagai area jalan raya. Mesin Turbo ini dapat menghasilkan tenaga sebesar 155 HP.
Sasis Kenyamanan T1X
T1x memiliki ruang kepala yang lebih baik untuk kursi bagian depan dan bagian belakang, dan memiliki ground clearance yang lebih tinggi. Approach dan departure angles juga memastikan bahwa kinerja off-road yang lebih baik.
Asisten Suara Cerdas
Teknologi sistem cerdas yang dapat berinteraksi dengan Anda dengan melalui perintah suara, untuk mengoperasikan fitur-fitur pada mobil Tiggo 7 Pro. Dapat diaktifkan dengan mengatakan “Hello Chery” atau dengan cara menekan tombol pada stir kemudi, lalu di ikuti dengan mengatakan perintah untuk fitur di mobil yang ingin diatur oleh Anda.
Pengisi Daya Nirkabel Cerdas
Mengisi daya pada smartphone anda secara wireless, serta mempunyai sistem pengingat saat perangkat tertinggal di dalam kendaraan.
Sistem Asisten Mengemudi Tingkat Lanjut
Sistem cerdas yang akan membantu anda lebih aman dan nyaman saat berkendara.
Interior Berteknologi Dinamis
Interior dilengkapi dengan teknologi yang modern dan material berkualitas tinggi untuk kenyamanan Anda.
Kamera Panorama 360 HD
Fitur kamera yang dapat memantau dan diputar untuk melihat keadaan di sekitar kendaraan melalui head unit
Pendingin Udara Ganda
8 inci panel digital dengan pendingin udara ganda
Kantung Udara
Bekleding tipe 6 airbag dapat memberikan sebuah perlindungan yang komprehensif dan aman
Dilihat : 215 kali
Specs | Keterangan |